GOWA – pengurus Bhayangkari Ranting Somba Opu melaksanakan kegiatan Bhayangkari Peduli, Jumat ( 03/03/2023) pagi.
menjelang waktu sholat Jum’at dibagikan paket Snack di sekitaran jalan poros malino sasaran, tukang bentor, anak sekolahan supir angkot serta masyarakat lainnya.
”Meskipun rutin dilaksanakan, kegiatan dengan konsep Jum’at Berkah ini sebagai salah satu program unggulan Bhayangkari Polres Gowa Peduli” ungkap Ny. Ismail selaku ketua pengurus Bhayangkari Ranting Somba Opu.
”hal ini membuktikan bahwa rasa kepedulian selalu ada dan berbuat yang terbaik untuk warga masyarakat sekitar, serta terciptanya silaturahmi dengan masyarakat,” lanjutnya.
Humas Somba